Jangan Salah Diagnosa, Kenali Apa Itu Selulitis dan Cara Pengobatannya

Selulitis adalah infeksi bakteri pada lapisan dalam kulit berupa kulit merah, nyeri, bengkak, dan gejala sistemik. Selulitis sering terjadi di bagian tungkai bawah. Namun juga bisa muncul pada tubuh bagian tubuh manapun termasuk wajah, lengan, dan perut juga rentan terkena selulitis.

Diagnosis selulitis sangat umum, kesalahan diagnosis dan pengobatan selulitis sering terjadi. Satu penelitian di Inggris menemukan bahwa 33% dari 635 pasien dirujuk ke perawatan sekunder karena selulitis yang salah didiagnosis dengan diagnosis lain seperti eksim vena, limfedema, dan lipodermatosklerosis.

Pada umumnya diagnosa pada selulitis dilakukan dengan cara tanya jawab terkait riwayat kesehatan dan keluhan pasien. Kemudian dilakukan pemeriksaan pada objek kulit untuk mengetahui kondisi yang terkena infeksi. Untuk medukung diagnosis selulitis perlu dilakukan beberapa pemeriksaan penunjang, seperti:

  • Tes darah, bertujuan mengetahui lebih lanjut deteksi tanda-tanda infeksi
  • Tes kultur, bertujaun mengetahui lebih dalam jenis bakteri penyebab infeksi
  • Pemindaian menggunkan CT Scan, USG, Rontgen, atau MRI, bertujuan mendeteksi infeksi tersebut telah menyebar ke bagian tubuh yang lain ataukah belum.

Penanganan selulitis

Pemberian obat menjadi langkah medis yang dilakukan untuk mengatasi infeksi, meredakan gejala, dan mencegah terjadinya komplikasi. Pemberian Obat antibiotik golongan penisilin, sefalosporin, makrolid, atau clindamycin. Pemberian obati ini umumnya untuk jangka waktu 5-14 hari.

Tidak jarang pemberian obat secara oral bisa berhasil, sehingga dianjurkan untuk pasien yang tidak kunjung membaik setelah 10 hari pengobatan, dilakukan rawat inap agar antibiotic dan obat-obatan dapat diberikan melalui suntikan.

Tindakan Biopsi

Operasi hanya disarankan dokter jika ditemukan nanah atau abses pada objek luka pasien. Biopsy ini bertujuan untuk mengeluarkan nanah atau abses serta pembersihan jaringan yang mati untuk mempercepat proses pemulihan.

Pengobaatan Alternatif

Dewasa ini tidak jarang orang memilih pengobatan alternatif dibanding tindakan surgery dan obat-obatan oral. Salah satu pengobatan alternatif yang dapat dipilih adalah dengan menjalani Terapi Ozon. Ozon dapat berfungsi sebagai desinfektan terhadap pathogen, mampu membunuh bermacam-macam bakteri. Ozon memiliki peran dalam penyembuhan luka, termasuk selulitis. Sebagai antimikroba dan dapat mempercepat growt factor, ozon membunuh mikroorganisme dengan cara merusak kapsid mikroorganisme tersebut yang terdiri dari susunan ikatan tak jenuh fosfolipid yang kemudian diikuti dengan kerusakan RNA dan DNA dari mikroorganisme yang bersangkutan (Leusink, 2010).

Terapi ozon dapat dilakukan dengan metode Major Autohemotherapy atau yang biasa dikenal dengan ozon darah. Darah pasien diambil sebanyak kurang lebih 100cc diatmpung dalam kantong darah, setelah diberi ozon dengan dosis tertentu,  ozon ini dihasilkan dari proses ozonasi oleh gas okesigen (O2) kemudian di proses menggunakan ozon generator (ozonova) kemudian menghasilkan O3 atau ozon. kemudian darah tersebut ditransfusikan kembali ke pasien. Metode terapi ozon ini dapat dilakukan berkala bergantung tingkat keparahan penyakit.

Pada penderitas selulitis untuk mempercepat pemulihan dianjurkan untuk : menggerkan anggota tubuh yang terinfeksi secara rutin supaya tidak beku / kaku, mengonsumsi air putih, dan tidak menggunakan stoking kompresi.

Source :
https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK549770/
https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC6255235/
https://dermnetnz.org/topics/cellulitis/
https://ozonesolutions.com/blog/ozone-effects-on-pathogens/
https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC6303460/
https://jamanetwork.com/journals/jama/fullarticle/2627973

Bagaimana dok? Tertarik ingin mencoba terapi ozon? Tertarik mengikuti Kursus Estetika dan Medik?
Dokter hubungi kami dan kunjungi kantor kami.

Contact Us:

+62 821-1211-1369
021-221-25-295
Gedung Q Derma, Jl. Raya Kebun Jeruk, No.3A, Jakarta Barat, DKI

follow us :
@kursus_estetika
@qderma.clinic
www.espro.co.id
www.course.espro.co.id

#terapiozon #bozon #ozonegenarotor #generatorozon #Laser #QSwitched #NdYAG #LTRAMIIN #I2PL  #accutoning #firexel #ozon #ndyag #laser #estetika #espro #accure #aileen #ipl #i2pl #multicool #Biorepeel #ulverin #winback #slimmingmaster #ozon #maculinity #prp #aesthetic #KursusEstetikadanMedik